[JP] Kumpulan Theme Song 80s

bebekhitam

Administrator
Staff member
Scanlation team
Kontributor
Joined
Nov 26, 2013
Messages
2,161
Gender
Female
1980s:
  • Gaban (1982)
  • Goggle V (1982)
  • Kimagure Orange Road TV Series (1987-1988)
  • Sariban (1983)
  • Oshin (1983)
  • The Magical World of Gigi (1984)
  • Ksatria Baja Hitam (1987)
  • Dragon Ball Z (1988)
 
Anime Pertama yang Ditonton

1. Kum Kum
2. The Magical World of Gigi
ps : tahun 80an dua anime ini pernah diputar di TVRI, dubbing english :)

Saya masih ingat The Magical World of Gigi. Si Gigi ini punya tongkat ajaib. Dengan memakai tongkat ajaib itu dia bisa berubah menjadi versi dewasa dari dirinya. Bisa jadi suster, pramugari dan sebagainya.
 
Last edited by a moderator:
Saya masih ingat The Magical World of Gigi. Si Gigi ini punya tongkat ajaib. Dengan memakai tongkat ajaib itu dia bisa berubah menjadi versi dewasa dari dirinya. Bisa jadi suster, pramugari dan sebagainya.
Kelihatannya Gigi ini sama dengan Minky Momo ya? Saya ingat pernah liat di salah satu TV swasta thn 90an, ada serial minky momo dubbing indonesia :)
 
Kelihatannya Gigi ini sama dengan Minky Momo ya? Saya ingat pernah liat di salah satu TV swasta thn 90an, ada serial minky momo dubbing indonesia :)

Betul Mbak @ari_jh, memang Momo itu di beberapa dub barat namanya jadi Gigi. TVRI sepertinya dapat paket serinya dapat versi barat, bukan langsung dari Jepang.
 
Last edited by a moderator:
Betul Mbak @ari_jh, memang Momo itu di beberapa dub barat namanya jadi Gigi. TVRI sepertinya dapat paket serinya dapat versi barat, bukan langsung dari Jepang.
Ooh... pantesan tampilannya sama ya. Cuma pas lihat yg minky momo opening theme song nya beda banget sama yg Gigi versi TVRI ini. Jadi sempat terpikir jangan2 memang beda
 
Last edited by a moderator:
Baru iseng2 google, dapet info ternyata anime Kum Kum merupakan anime jepang pertama yang masuk Indonesia.


Ooh... pantesan tampilannya sama ya. Cuma pas lihat yg minky momo opening theme song nya beda banget sama yg Gigi versi TVRI ini. Jadi sempat terpikir jangan2 memang beda

Saya masih terngiang-ngiang lagu openingnya malah, "... Gigi world, O Magic world, O Gigi world, O Magic world...". Harap maklum, umur segitu yang jelas kedengaran ya cuma ini :D
 
Back
Top